Ibarat dua sahabat yang saling memengaruhi, hubungan antara penulis dan pembaca juga mengalami pasang-surut. Tidak selalu mulus. Terkadang, mereka saling menghargai, bahu membahu menjaga api literasi agar tetap menyala. Namun, ada kalanya mereka saling mengkhianati.
writer’s life
6 Kebiasaan Buruk Penulis
Semua orang memiliki kebiasaan buruk alias bad habits, termasuk mereka yang menekuni profesi penulis. Diakui atau tidak, kebiasaan-kebiasaan buruk penulis ini menjangkiti bukan saja pemula, melainkan juga mereka yang sudah berjam terbang tinggi.
Bagaimana Hidup Minimalis secara Maksimal
Di tengah dunia yang semakin materialistis dan mengagung-agungkan kepemilikan banyak barang ini, beberapa orang justru memutuskan hidup minimalis. Apa untungnya? Apa menariknya?
