Beberapa orang tua suka mendongengi anak sebelum tidur. Harapannya, agar nilai-nilai moral kisah yang dibacakan meresap hingga alam mimpi. Selain itu, ada keinginan agar alunan cerita itulah yang membawa si kecil terlelap. Siapa sangka, fiksi relaksasi juga dapat berdampak sama kepada orang dewasa.
Story Writing
Teknik penulisan cerita, baik fiksi maupun nonfiksi.
Menerapkan Penulisan Imersif dalam Fiksi
Ketika menulis Orasi di Balik Pelaminan dan mengembangkannya menjadi sebuah novel baru, ada fenomena yang tidak biasa. Untuk pertama kalinya, penulis tidak mengalami kesulitan dalam menyusun kerangka, menciptakan tokoh, maupun membangun konflik. Dalam dunia penulisan fiksi, momen inilah yang disebut penulisan imersif.
Sweet Home 3D: Aplikasi Gratis untuk Membantu Visualisasi Ruang
- Nama Aplikasi: Sweet Home 3D (SH3D)
- Platform: Windows (minimal Win 98), macOS (minimal Mac OS X 10.4), Linux (berbagai distro yang mendukung Java), Solaris, peramban (yang mendukung Java), Google Store, dan App Store.
- Genre: Desain Interior & Arsitektur Rumah (CAD)
- Bahasa: Inggris (tersedia juga dalam 20+ bahasa lainnya)
- Developer: Space Mushrooms
- Rilis Pertama: 16 November 2006
- Harga: Gratis, dengan opsi donasi
- Link download: Situs web resmi
Bagaimana Menemukan Rima dengan Cepat untuk Tulisan Anda
Terkadang, kita ingin tulisan atau lisan kita terdengar indah, terlihat menggelitik, dan menancap di benak audiens. Saat itulah kita perlu menciptakan kalimat-kalimat berima. Bukan hanya penulis, pujangga, atau pembicara yang membutuhkan rima, copywriter dan marketer juga.